Kenali Kartini Sampai Tuntas!

Kartini adalah perempuan yang terlahir dari kalangan priyayi Jawa pada tanggal 21 April 1879. Ia putri dari Bupati Jepara Raden Mas Sosroningrat dari istri pertamanya, namun bukan yang utama. Artinya ketika menikah dengan ibunda Kartini yakni M.A. Ngasirah ia masih menjabat sebagai seorang wedana di Mayong. Seiring berjalannya waktu R.M. Sosroningrat diangkat menjadi Bupati, namun peraturan kolonial ......

Sabtu, 20 April 2013

Apa kata kader akhwat KAMMI UPI tentang Hari Kartini?

‘Brainstorming isu Kartini’  pada hari jum’at tgl 12 April 2013 pukul 19.00-06.00 @Sekre Akhwat. Cekidot...!   Berikut komentar mereka tentang hari Kartini, setelah acara *Beranda Muslimah 1*  1.      Neneng (Biologi 2010): emansipasi yg diusung kartini berbeda dgn feminisme. Cara kita utk memperingati hari kartini bukan kpd sosoknya tapi lebih kepada perjuangan dan pergerakannya juga esensi atau substansi dari momentum kartini. 2.      Maya Kusdiantini (Kimia 2011) :...

KENALI KARTINI SAMPAI TUNTAS!

Kartini adalah perempuan yang terlahir dari kalangan priyayi Jawa pada tanggal 21 April 1879. Ia putri dari Bupati Jepara Raden Mas Sosroningrat dari istri pertamanya, namun bukan yang utama. Artinya ketika  menikah dengan ibunda Kartini yakni M.A. Ngasirah ia masih menjabat sebagai seorang wedana di Mayong. Seiring berjalannya waktu R.M. Sosroningrat diangkat menjadi Bupati, namun peraturan kolonial waktu itu mengharuskan seorang Bupati beristrikan seorang...